Mohon tunggu...
Agrian Ilham
Agrian Ilham Mohon Tunggu... Buruh - Hahasiswa

Seorang Mahasiswa semester akhir yang bimbang tentang kehidupannya

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Alat Cuci Tangan Mekanik oleh Kelompok 37 PMM UMM untuk Desa Pajaran

26 Januari 2021   18:54 Diperbarui: 26 Januari 2021   19:05 97
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Penyerahan Tempat Cuci Tangan Mekanik Kepada Perangkat Desa Pajaran

Malang, 15 Januari 2021 mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang melaksanakan kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) di Desa Pajaran, Kecamatan Poncokusumo, Kabupaten Malang. Memiliki Program pembuatan tempat cuci tangan, namun bukan tempat cuci tangan pada umumnya, kali ini tempat cuci tangan tersebut menggunakan teknik mekanik. 

Saat ini kabupaten Malang merupakan salah satu daerah yang memiliki kasus positive covid tertinggi untuk wilayah Jawa Timur. Tinggu kasus tersebut tentu diebabkan oleh banyak hal, yang salah satunya ialah kurangnya perhatian pada protokol 3M (Menjaga jarak, Memakai masker dan Mencuci tangan). Mengingat protokol tersebut merupakan protokol dasar bentuk pencagahan. 

Hal tesebut menjadikan Kelompok 37 PMM yang di koordinator oleh Agrian Ilham, mengusulkan untuk pembuatan tempat cuci tangan yang tidak seperti biasanya. Usulan tempat cuci tangan mekanik ini muncul sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat desa Pajaran untuk mengingat pentingnya mencuci tangan. 

Tempat cuci tangan tersebut tidak lagi menggunakan tangan sebagai penggeraknya, melaikan kaki lah yang menjadi penggeranya. Dengan design yang telah dibuat, memaksimalkan agar minimnya sentuhan yang terjadi pada alat tempat cuci tangan tersebut, dan meminimalisir penularan Covid, karena tidak adanya sentuhan tangan yang terjadi dialat tersebut. Baik pada kerannya, maupung tempat sabun cuci tangannya. 

Adanya alat tempat cuci tangan mekanik tersebut diharapkan bisa menarik perhatian masyarakat desa Pajaran untuk tetap peduli dan patuh pada aturan kesehatan pencegahan Covid. Sebagai bentuk simbolis dari kegiatan ini, alat cuci tangan mekanik tersebut di serahkan kepada pihak perangkat desa sebagai perwakilan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun