Mohon tunggu...
Pekick
Pekick Mohon Tunggu... http://blogpekick.blogspot.com -

Belajar Dan Berbagi Pengetahuan Serta Pengalaman -> http://blogpekick.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Root Samsung Galaxy Grand Prime SM-G530H (4.4.4)

6 Mei 2017   13:23 Diperbarui: 6 Mei 2017   13:37 38666
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.google.co.id/imgres?imgurl=https%3A%2F%2Fwww.oneclickroot.com%2Fwp-content%2Fuploads%2F2013%2F12%2Froot-android-how-to.jpg&imgrefurl=https%3A%2F%2Fwww.oneclickroot.com%2Froot-android%2Ftop-5-most-important-things-to-do-before-rooting-your-android%2F&docid=CNHkYDTENCntXM&tbnid=n50sL07yYuSepM%3A&vet=10ahUKEwiYyo_WzNrTAhUMLo8KHfmWDDcQMwg3KAwwDA..i&w=620&h=350&bih=657&biw=1366&q=root%20android&ved=0ahUKEwiYyo_WzNrTAhUMLo8KHfmWDDcQMwg3KAwwDA&iact=mrc&uact=8

8. Atau download keseluruhan file nya disini -> File Samsung Galaxy Grand Prime SM-G530H (Kitkat)

Setelah bahan-bahan diatas sudah tersedia, mari kita lakukan pengerootan. Proses pengerjaannya sebagai berikut:

1. Instal driver samsung yang telah di download, restart komputer/laptop

2. Ekstrak file yang berformat .rar

3. Buka software Odin v3.07 atau v3.09

4. Masukan kabel Usb hingga terdeteksi, contohnya menampilkan port (COM:13) pada odin. Apabila Usb tidak terdeteksi, hidupkan handphone  lalu masuk ke pengaturan kemudian pilih tentang telepon, tekan nomor versi android sebanyak 7x atau 10x cari Usb Debugging lalu beri tanda ceklis kemudian matikan handphone dan tunggu beberapa saat, setelah itu, kombinasikan tombol Volume Bawah+Home+Power hingga masuk pada mode Download dan tekan volume atas.

5. Setelah Usb terdeteksi, buka menu AP atau PDA lalu masukan file 2_cache_recovery_stock_mohan_sm-g530h.tar.md5, Re-Partition jangan di ceklis, lalu eksekusi dengan menekan tombol start tunggu hingga proses menampilkan reset dan tunggu handphone akan merestart sendiri.

6. Setelah handphone masuk ke homescreen, matikan kembali handphone sobat dan masuk kembali ke mode download, lalu buka Odin kembali dan pilih AP atau PDA lagi, kemudian masukan file 1_cfroot_sm-g530h_mohan.tar.md5 tunggu hingga proses reset selesai setelah itu handphone akan merestart kembali.

7. Setelah masuk ke homescreen cari icon SuperSu, apabila ada icon tersebut berarti handphone sobat sudah berhasil di root, untuk memastikannya buka kembali aplikasi Root Checker, apabila handphone dan versi Os-nya terdeteksi dan menampilkan status handphone teroot, dengan demikian cara root dengan menggunakan aplikasi Odin menuai sukses dan keberhasilan.

Demikian cara meroot handphone Samsung Galaxy Grand Prime SM-G530H (Kitkat). Saya telah mencobanya tadi pagi dan berhasil tanpa pasang CWM. Untuk pemasangan CWM sobat bisa mencari filenya di situs-situs yang tersedia, dan untuk melakukan root samsung grand prime SM-G530H yang ber-Os Lollipop dapat melakukan pemasangan TWRP dan menggunakan file yang berbeda.

Mohon maaf apabila penulisannya agak sedikit berantakan, dikarenakan saya terburu-buru dan ingin berangkat kerja. jadi ada baiknya saya tulis terlebih dahulu agar saya tidak lupa.. hehehehe..

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun