Mohon tunggu...
Pandu Kurniawan
Pandu Kurniawan Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Ruang yang tepat untuk menuangkan gagasan dalam tulisan. Scribo, ergo sum...!

Selanjutnya

Tutup

Music Artikel Utama

Pilih Gitar Gibson Les Paul atau Epiphone Les Paul? Apa Bedanya?

8 Agustus 2021   19:41 Diperbarui: 10 Agustus 2021   02:05 4873
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gitar 2006 Gibson Les Paul Standard Desertburst. Foto: Freebird via flickr.com

Baru-baru ini, Gibson juga mengajak beberapa artis untuk bergabung, antar lain : Adam Jones, Orianthi, Kirk Douglas. 

Dan, tentunya yang sedang ramai menjadi perbincangan di dunia musik yaitu bergabungnya Kirk Hammett, seorang gitaris dari band Metallica ke dalam keluarga Gibson.  Tak kalah dari Gibson, Epiphone juga memiliki artis-artis terkenal. 

Sebut saja seperti, Joe Bonamassa, Jared James Nichols, Alex Lifeson, Brendon Small, dan lainnya. Dan, yang paling menarik lagi, Epiphone juga mengeluarkan artis series yang sama persis dengan Gibson yaitu model Slash collection.

Jadi bagi Anda yang mengidolakan Slash, Anda bisa mendapatkan gitar Slash collection di brand Epiphone. Tentunya Anda tidak perlu mengeluarkan kocek yang lebih mahal untuk bisa merasakan gitar Slash collection.

Sumber : Instagram @gibsonguitar
Sumber : Instagram @gibsonguitar

Semoga tulisan ini dapat memberikan gambaran yang utuh mengenai perbedaan antara gitar Gibson dan Epiphone. Dengan demikian, Anda tidak perlu ragu lagi dalam memilih gitar Les Paul. 

Apakah Anda ingin memilih Gibson atau Epiphone, semua kembali kepada kebutuhan Anda. Yang pasti kedua brand tersebut sama-sama terbaik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun