Mohon tunggu...
Muhamad Nuryadi
Muhamad Nuryadi Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Success is not an accident

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

ASEAN Community 2015

21 April 2013   22:41 Diperbarui: 24 Juni 2015   14:49 248
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption id="attachment_239205" align="aligncenter" width="300" caption="Peserta Acara"][/caption] Jakarta, Berlokasi di Auditorium Kantor kementrian Luar Negeri acara yang diadakan oleh Asean Blogger bekerjasama dengan kementrian Luar Negeri mengadakan pemaparan tentang INDONESIA MENUJU ASEAN COMMUNITY 2015 Tantangan, Peluang dan Peran Sosial Media. ya Sosial Media memang tidak bisa lepas dari berbagai macam berita baik itu ditulis oleh orang profesional maupun orang biasa yang biasa disebut sebagai pewarta warga atau istilah kerennya Citizen Jurnalis. Acara ini diikuti kurang lebih sekitar 100 Peserta dari berbagai kalangan, dan saya sendiri merupakan salah satu perwakilan dari Blogger Reporter Indonesia, Blogger mempunyai banyak peran penting dalam menginformasikan berbagai berita melalui ciri khas nya para blogger yaitu sesuai dengan apa yang dilihat dan ada dipikiran selagi tidak menyinggung SARA. [caption id="attachment_239206" align="aligncenter" width="300" caption="Pemateri bergandengan Tangan"]

13665586311928093104
13665586311928093104
[/caption] Acara dihadiri oleh Hermawan Kartajaya nama tersebut tidak asing lagi bagi kita semua karena keberhasilannya dalam dunia tulis menulis dan dalam hal lainnya. dalam sambutan perwakilan kementrian Luar Negeri dikatakan kita (Indonesia) merupakan negara terbesar pengguna Internet terutama sosial media seperti facebook dan twitter, maka dari itu kita patut bangga karena negara kita merupakan negara yang tak tertinggal dengan kemajuan IT. Sekarang orang-orang di negara luar bukan lagi belajar bahasa mandarin, prancis, italia, belanda, dll. tetapi mereka mulai belajar bahasa Indonesia hal, but dikarenakan kedepan Indonesia akan menjadi pusat peradaban dunia baik dibidang IT, Ekonomi, maupun yang lainnya. Dalam kata penutupnya perwakilan kemenlu tersebut menyatakan bahwa "Indonesia harus menjadi macan Asia bukan macan Kandang". Kodar itu Penting Jangan katakan diri kita blogger sebelum kita pernah kopdar, kongkow, atau apa saja namanya, bahkan dalam acara ini Hermawan Kartajaya mengatakan bahwa kita ini beruntung karena terlahir di Indonesia dan menjadi Blogger Indonesia. dalam mengisi acara ini Hermawan Kartajaya memberikan semangat tersendiri buat para blogger agar bisa menggunakan fasilitas yang sudah ada ini sebagai ajang memberikan informasi yang positif buat semua kalangan. "Jadikanlah teknologi ini sebagai positif energi jangan jadikan negatif energi". Selain menyemangati para blogger hermawan juga memberikan pengalaman perjalanan hidupnya sampai sekarang ini, kata ia berusahalah buat jadi seseorang yang bisa diterima oleh semua komunitas dimanapun berada jangan jadikan latar belakang yang berbeda menjadikan kita menjauh dari komunitas. [caption id="" align="aligncenter" width="604" caption="Bersama Hermawan Kartajaya"][/caption] Salam Nuryadi HP : 085718543696 PIN : 278163D8

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun