Mohon tunggu...
Travel Story

Gekbrong Stable Sukabumi

16 Mei 2019   08:26 Diperbarui: 16 Mei 2019   09:20 18
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisata. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Kuda sumba merupakan kuda asli Indonesia. Kuda sudah menjadi bagian hidup masyarakat di pulau paling selatan Indonesia itu sejak pertengahan abad ke 18. Kuda Indonesia ini memiliki tinggi badan rata-rata 1,17 -- 1,35 meter sehingga kuda ini termasuk dalam kategori kuda poni.

Gekbrong Stable merupakan pacuan kuda pertama di Indonesia yang pertama kali melahirkan kuda-kuda pacu di negara kita. Dengan mengawin silang kan antara kuda sumba dengan kuda eropa yang menghasilkan kuda-kuda di Indonesia memiliki badan yang tinggi dan besar yang biasa di sebut sebagai Kuda Pacu Indonesia ( KPI ). Kuda KPI ini memiliki tinggi badan hingga 1,60 -- 1,70 meter untuk di negara kita.

Gekbrong Stable sudah ada sejak tahun 1980 an yang berlokasi di jalan Gekbrong perbatasan antara Cianjur dan Sukabumi. Bukan hanya tempat untuk berternak kuda namun tempat ini juga sebagai tempat peristirahatan bagi kuda-kuda yang sudah berumur atau telah berpacu. Dan bagi anda yang ingin memperdalam lagi ilmu untuk berpacu pun juga dapat berlatih di Gekbrong Stable ini.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun