Mohon tunggu...
Mustamir Mustamir
Mustamir Mustamir Mohon Tunggu... Guru - guru

Saya adalah: Guru senibudaya SMA Muhammadiyah Kudus Mentor tvsekolah.id Instruktur lukis di SDIT Sultan Agung 5 Jepara.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Outing Class SMAMUHIKU

21 Mei 2024   17:06 Diperbarui: 21 Mei 2024   17:13 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Baru-baru ini sedang marak kegiatan outing class.

Apa itu outing class?

Outing class adalah kegiatan pembelajaran di luar kelas yang biasanya melibatkan kunjungan ke tempat-tempat tertentu seperti museum, pabrik, taman, kebun binatang, atau situs bersejarah. Tujuan utama dari outing class adalah memberikan pengalaman belajar yang lebih praktis dan kontekstual bagi siswa, sehingga mereka dapat memahami materi pelajaran secara lebih mendalam melalui observasi langsung dan partisipasi aktif.

Guru mata pelajara PKn SMA Muhammadiyah ,Sri Rosyidah, S.H. melaksanakan outing class di komplek menara Kudus pada tanggal 20 Mei 2024.

Materi mata pelajaran  PKn tentang " Bhinneka Tunggal" Salah satunya bertujuan untuk mengenali dan membangun kesadaran pada generasi muda terhadap budaya lokal. SMA Muhammaadiyah kudus, memberi kesempatan siswa untuk outing class ke menara kudus, karena disana kita bisa observasi secara langsung tentang "LUWUR" Yang dipakai sebagai penutup makam sunan kudus. Setiap tahun LUWUR tersebut di buka dan di ganti, yang kemudian diadakan istilah budaya " BUKA LUWUR". tutur Sri Rosyidah, S.H.


photo pribadi
photo pribadi

photo pribadi
photo pribadi

photo pribadi
photo pribadi

Apa manfaat outing class?

Seberapa besar benefitnya dibandingkan dengan pembelajaran di kelas?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun