Mohon tunggu...
Muhammad Setiyawan
Muhammad Setiyawan Mohon Tunggu... Guru - Guru

Pendidikan adalah tuntunan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pemimpin Pembelajaran dalam Pengelolaan Sumber Daya

1 Mei 2023   22:24 Diperbarui: 1 Mei 2023   22:29 143
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pemimpin Pembelajaran dalam Pengelolaan Sumber Daya

Muhammad Setiyawan

Pemimpin pembelajaran merupakan pemimpin yang mampu mendorong komunitasnya untuk menggali kekuatan sumber daya/aset yang dimiliki dan memberdayakan serta mendorong kemandirian komunitas dalam menyelesaikan tantangan-tantangan yang dihadapi dengan bermodalkan kekuatan yang dimiliki dengan harapan dapat berkelanjutan. Implementasi dalam pembelajaran di kelas adalah dengan mengidentifikasi dan mengoptimalkan serta mengaitkan aset/modal yang dimiliki kelas tersebut untuk digunakan dalam meningkatkan kualitas pembelajaran sesuai kebutuhan murid misalnya memaksimalkan modal fisik meja dan kursi di kelas dengan ditata sedemikian rupa agar interaksi murid dalam belajar kelompok dapat berjalan dengan baik. Dalam implementasinya di sekolah juga sama dengan mengidentifikasi kekuatan aset sekolah untuk dapat digunakan memenuhi kebutuhan murid disekolah misalnya sekolah memiliki guru yang menjuarai olimpiade matematika maka sekolah dapat memaksimalkan potensi tersebut dengan mengikuti olimpiade matematika tingkat pelajar dengan bimbingan langsung guru tersebut. Sedangkaan implementasinya di masyarakat sekitar bisa dengan berkolaborasi dalam mengelola kekuatan yang dimiliki, misalnya massyarakat sekitar yang memiiki usaha-usaha kecil maupun besar dapat diajak kerjasama untuk tempat belajar murid atau menjadi narasumber disekolah.


Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun