Mohon tunggu...
Muhammad Rafli Ubaidillah
Muhammad Rafli Ubaidillah Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa

penulis

Selanjutnya

Tutup

Politik

Paradoks UUD dan Pancasila

12 November 2021   09:05 Diperbarui: 12 November 2021   09:22 145
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

 Seseorang yang mengakui dirinya adalah rakyat indonesia maka akan ada hukum serta ideologi yang harus dianut dalam bernegara. hukum dibangsa ini berupa UUD 1945 dan ideologinya berupa pancasila.

 Dalam UUD 1945 banyak tentang hukum-hukum bagi rakyat dan pemerintah yang melanggar aturan. dan sebaliknya di dalam pancasila terdiri bagaimana membentuk negara yang sejahtera.

 Keduanya menjadi masalah bagi orang orang yang ada di indonesia. rakyat yang mengamalkan pancasila justru banyak dijerat pidana oleh orang orang tinggi yang tak bertanggung jawab dan hanya demi kepentingannya. begitu juga sebaliknya orang orang yang menjadi demonstran untuk meluruskan peradilan dikira anti pancasila.

Keduanya menjadi paradoks yang tidak menemukan titik tumpu penyelesaian?

Lantas bagaimana pemerintah sebagai sutradara indonesia?

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun