Mohon tunggu...
Royan Bayu
Royan Bayu Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang

Mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia'21

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Analisis Struktur dan Unsur Intrinsik Naskah Drama "Putri Kemarau"

24 Desember 2022   00:03 Diperbarui: 24 Desember 2022   00:51 5250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pendekatan Objectif Naskah Drama "PUTRI KEMARAU"

Pendekatan Objektif adalah pendekatan sastra yang menganalisis struktur atau unsur-unsur pokok, sering juga disebut sebagai unsur intrinsik. Unsur intrinsik Naskah Drama "PUTRI KEMARAU" antara lain:

Tema

 Tema yang diangkat oleh penulis di dalam drama ini adalah kepemimpinan. Karenapada drama ini menceritakan seorang tokoh yang memimpin sebuah negara/wilayah yang sedang terdampak kemarau panjang. Adapun kutipan dialognya adalah sebagai berikut :

Raja : Wahai rakyatku, adakah dari kalian yang bersedia mengajukan diri untuk melaksanakan amanah ini?
(Suasana pun hening).

Putri : Mohon maaf ayah, saya rela mengorbankan diri demi kemakmuran seluruh rakyat yang ada di negeri ini (sembari berdiri).

ALUR

Alur atau kerangka drama "PUTRI KEMARAU" menggunakan alur maju, karena diceritakan secara runtut dari awal hingga akhir. Oleh karena itu, unsur-unsur plot meliputi:

  •  Pengenalan Situasi Cerita (EXPOSITION)

Pengenalan situasi dalam drama "PUTRI KEMARAU" terdapat pada kutipan berikut :

Raja tersebut adalah raja yang bijaksana. Negeri yang dipimpinnya begitu tentram dan makmur. Namun, pada suatu ketika, negeri tersebut dilanda musim kemarau yang begitu panjang. 

  • Menuju Pada Adanya Konflik (RISING ACTION)

Kutipan berikut menunjukan pada adnya konflik dalam drama "PUTRI KEMARAU).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun