Mohon tunggu...
masrierie
masrierie Mohon Tunggu... Freelancer - sekedar berbagi cerita

menulis dalam ruang dan waktu, - IG@sriita1997 - https://berbagigagasan.blogspot.com, - YouTube @massrieNostalgiaDanLainnya (mas srie)

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Bahagianya Menulis di Kompasiana

16 Oktober 2019   16:04 Diperbarui: 16 Oktober 2019   16:25 69
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Happy BIrthday Kompasiana #11Tahun KOmpasiana , 14 Oktober 2019 | ilustrasi: berbagigagasan.blogspot.com

Menulis Kriya dan Craft

Jujur, di blog pribadi saya menuliskan tentang  kriya, kerajinan tangan, dan craft. Termasuk buku yang diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama. Tapi untuk Kompasiana, saya memilih tulisan yang sifatnya jurnal, tentang kemilau crafter Bandung dan tentang produk keren mereka.

kompasiana.com
kompasiana.com
kompasiana.com
kompasiana.com
Menulis Musik

Yang saya tulis untuk Kompasiana  tentang musik juga hanya sedikit. Lumayan, mengobati rindu profesi  masa remaja yang ada hubungannya dengan dunia siaran radio. Betul juga, tanpa diasah, menulis seperti melangkah terbata-bata. Seperti misalkan saya menulis tentang musik  ala 80 an yang  abadi keindahannya, atau karya-karya Guruh Soekarno. 

Menulis Profil Berprestasi

Menulis profil, di Kompasiana juga bisa. Saya menuliskan tentang Monika Raharti dan  murid-murid binaanya yang meraih prestasi internasional. Terakhir saya menulis tentang Nabila Ishma dan buku yang ditulisnya.

Nabila Ishma dengan buku yang ditulisnya | dokpri
Nabila Ishma dengan buku yang ditulisnya | dokpri
Young Scientist peraih penghargaan internasional , binaan yayasan yang dipimpin Ibu Monika Raharti | dokpri
Young Scientist peraih penghargaan internasional , binaan yayasan yang dipimpin Ibu Monika Raharti | dokpri
Monika Raharti, untuk Indonesia yang Lebih Baik | dokpri
Monika Raharti, untuk Indonesia yang Lebih Baik | dokpri
Menulis Kuliner

Ini yang baru saja saya mulai. Meski sebetulnya dari dulu sudah ingin menulis apa saja yang saya jalani, termasuk jalan-jalan dan makan di luar rumah. Misalkan saja tentang lezatnya Soto Sokaraja di Bandung.

Soto Sokaraja , dalam tulisan kuliner. | dokpri
Soto Sokaraja , dalam tulisan kuliner. | dokpri
Terbukti kan ..... Di Kompasiana kita boleh menulis jenis apa saja..... sesuai mood dan suasana hati, sesuai data yang sedang kita punya....Sesuai kesempatan apa saja yang baru kita lewati dan masih segar untuk dituang dalam tulisan. Karena setiap tulisan akan menjadi bagian dalam sejarah. 

Di Kompasiana   kita bisa menulis dalam kreatifitas tanpa batas. Bisa semua jenis tulisan, dengan berbagai karakter  dan gaya penulisan.

Kesempatan Nangkring dan Kopdar serta Content Affliation

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun