Mohon tunggu...
Siti Marwanah
Siti Marwanah Mohon Tunggu... Guru - "Abadikan hidup melalui untaian kata dalam goresan pena"

"Tulislah apa yang anda kerjakan dan kerjakan apa yang tertulis"

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Menulis Itu Ibunya Peradaban

30 September 2020   13:22 Diperbarui: 30 September 2020   13:25 114
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: umma.id

Kalimat ini keluar dari ibu Rahma, seorang penulis buku motivasi muslimah. Beliau mengatakan bahwa menulis itu ibaratnya ibu. Seorang ibu akan mendidik anak-anaknya menjadi generasi yang hebat dan unggul baik dari segi agama maupun dari sisi dunia.

Menulis juga seperti itu, apa yang kita tulis hari ini akan membentuk peradaban bagi generasi-generasi yang akan datang. Usia kita terbatas. Kita tidak bisa mendidik mereka langsung seperti seorang ibu. Tapi kita bisa mendidik generasi mendatang lewat tulisan dan karya kita yang akan mereka baca nantinya.

Kita ambil contoh Kitab Al-Quran. Umat sekarang tidak akan pernah mengenal dan tahu kandungan Al-Qur'an, jika dulu kitab Al-Qur'an tidak di tulis pada masa Khalifah Usman Bin Affan. 

Manusia bisa belajar banyak hal dari tulisan-tulisan yang bertebaran di dunia ini, asal kita mau membaca dan merenungi kandungan dari tulisan tersebut.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun