Mohon tunggu...
M Abd Rahim
M Abd Rahim Mohon Tunggu... Guru - Guru/Dai
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

GPAI SMK PGRI 1 SURABAYA, Ingin terus belajar dan memberi manfaat orang banyak (Khoirunnas Anfa'uhum Linnas)

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Back to Masjid

26 Januari 2023   15:58 Diperbarui: 26 Januari 2023   20:53 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Back to Masjid

Oleh: M. Abd. Rahim

***

Hujan telah mengguyur bumi tanpa henti, angin berhembus bersamanya menerpa mereka yang berada di halaman masjid. Air hujan membasahi lantai yang berada di serambi masjid, hingga salah satu dari mereka mengambil alat pel dan menghapus air hujan beberapa kali.

"Masih basah mas!" kata salah satu pengunjung yang berteduh di serambi masjid

"Mana pelnya?"

"Mboten, saya saja!"

Aku menggerakkan setangkai pel, kemudian memerasnya lebih dulu agar air yang masih meresap di kain pel terbuang kemudian aku mengepel lantai tersebut. Tak hanya itu, aku melirik ke pojok tempat wudu ada kain kering kemudian kuambil dan menjadikannya kain pel tambahan.

"Silahkan duduk, bagian sini lantainya sudah kering!" Kataku

Baca juga: Kebersamaanmu

Orang tersebut, menggeser ke serambi sesuai arahanku. Diikuti beberapa orang yang berdiri halaman masjid menunggu hujan reda, ada sebagian mereka yang masih berdiri di parkiran dekat sepeda motornya.

"Alhamdulillah, semoga lelahku mendapat pahala." Kataku dalam hati. Sambil menyimpan alat pel di tempat semula. Setelah beberapa mengizinkan mereka, aku pergi ke tempat aiudio mengecek micropon dan sound karena besok dipakai Salat Jum'at.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun