Mohon tunggu...
LokerHQ
LokerHQ Mohon Tunggu... Human Resources - Loker Headquarters

Loker Headquarters adalah sebuah portal lowongan kerja paling simple yang mempertemukan kedua belah pihak. Join sekarang dan temukan pekerjaan impianmu! https://www.lokerhq.com

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Top 5 Kesalahan dalam CV Fresh Graduate

10 Agustus 2023   04:49 Diperbarui: 11 Agustus 2023   00:00 114
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Setelah lulus, sudah sewajarnya Anda sangat antusias untuk memasuki dunia kerja, a.k.a, the real world. 

Resume atau yang dikenal sebagai "CV" dalam bahasa Indonesia, telah Anda persiapkan sedemikian rupa, tetapi dari ke 20 lamaran yang dikirimkan tidak mendapatkan respons seperti yang diharapkan. 

Apa yang terjadi?...

Tenang saja! Dalam artikel ini, kami akan membahas lima kesalahan umum yang sering dilakukan oleh para lulusan baru saat membuat CV, dan akan memberikan panduan tentang bagaimana cara menghindarinya. 

Baik untuk lulusan baru ataupun yang berpengalaman, artikel ini akan membantu Anda tampil beda dari yang lain, dan bukan tidak mungkin bisa membantu Anda mendapatkan pekerjaan impian Anda.

Mengabaikan Tata Bahasa dan Ejaan

Mengirimkan CV dengan tata bahasa dan ejaan yang buruk adalah kesalahan besar yang sayangnya masih sering dilakukan. 

CV adalah representasi pertama diri Anda kepada calon recruiter, dan kesalahan dalam tata bahasa serta ejaan menggambarkan jika Anda kurang serius dan kurangnya memperhatikan detail, dimana sebuah detail menjadi nilai penting oleh recruiter.

Menyajikan Informasi yang Tidak Relevan

CV Anda seharusnya menjadi gambaran singkat tentang pendidikan, pengalaman, dan keterampilan yang relevan dengan pekerjaan yang Anda lamar. 

Menyertakan informasi yang tidak relevan atau menulis semua informasi pribadi justru membuat CV/resume kita terlihat berantakan di mata recruiter, dan hal tersebut harus kita hindari. Karena hal itulah yang justru bisa merusak image kita di mata recruiter.

Kurangnya Prestasi dan Keterampilan

Banyak CV fresh graduate hanya berfokus pada pendidikan formal tanpa memiliki prestasi akademis ataupun keterampilan non-akademis yang mereka miliki. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun