Mohon tunggu...
Yuvencia Yunita
Yuvencia Yunita Mohon Tunggu... Edukator -

Engaged in learning for development and creation.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Kepada WNI Peserta Bela Negara

14 Oktober 2015   07:52 Diperbarui: 14 Oktober 2015   07:52 82
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Kepada WNI peserta bela negara,

Terima kasih atas kesetiaan yang Anda buktikan kepada NKRI dengan memenuhi panggilan bela negara ini. 

Beberapa hal penting sebagai bekal Anda melaksanakan tanggung jawab sebagai WNI agar wajib bela negara ini menjadi hal yang bermakna bagi kehidupan Anda dan orang-orang di sekitar Anda:

1. Anda membaca dan memahami undang-undang yang mendasari wajib bela negara ini.

2. Anda mencari informasi dan menemukan sedikitnya 5 permasalahan utama yang terjadi dalam NKRI yang berbahaya bagi kesejahteraan dan keutuhan NKRI, termasuk warga negara yang dinaunginya.

3. Anda menemukan sedikitnya 3 benefit bagi NKRI saat sebuah permasalahan pada no. 2 bisa dipecahkan.


4. Anda menemukan sedikitnya 3 benefit bagi kehidupan Anda secara pribadi saat permasalahan pada no. 2 bisa dipecahkan.

5. Anda menemukan sedikitnya 1 hal potensi atau kelebihan dalam diri Anda yang dapat dikontribusikan dalam wajib bela negara ini.

Selamat menjadi bagian perubahan penting dalam kejayaan NKRI.

*) Masalah bela negara tentu bukan hanya meng-upgrade kekuatan fisik, namun juga latihan bernalar yang efektif sehingga menghasilkan tindakan yang jitu. Wajib bela negara bisa dijadikan 'human capital incubator'. Sekalian saja membentuk kualitas manusia-manusia Indonesia secara holistik.

Opini saya yang dituangkan dalam bentuk surat ini adalah upaya turut berkontribusi dalam 'kurikulum' wajib bela negara yang digodok kementrian-kementrian terkait. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun