Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Unhas Menuju World Class University

13 September 2019   15:53 Diperbarui: 13 September 2019   16:00 60 0
Dalam Penyelenggaraan pendidikan di era globalisasi menuntut adanya perubahan paradigma. Untuk menghadapi hal tersebut, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB),  Syafrudddin dalam Upacara Dies Natalis ke-63 Universitas Hasanuddin (Unhas) di Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (10/09) , mengemukakan, lima strategi untuk dapat mendorong (Unhas) menjadi world class university atau center of excellence.

Pertama, jelas Syafruddin, rampungkan roadmap humaniversity untuk melakukan transformasi secara bertahap pada berbagai area.Transformasi dibutuhkan dalam area proses bisnis, penguatan kelembagaan dan SDM, penggunaan teknologi, serta budaya organisasi. "Humaniversity dimaksudkan sebagai suatu konsep keseimbangan dalam kemanusiaan dan ilmu pengetahuan di ranah pendidikan tinggi. Sehingga tidak meninggalkan nilai-nilai yang digunakan oleh lembaga pendidikan tinggi yang sekarang sering tergoyahkan akan persaingan dengan lembaga pendidikan tinggi lainnya,"katanya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun