Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Three Gorges Bendungan Air Terbesar di Dunia yang Menghasilkan Listrik Ribuan MegaWatt

7 Juni 2021   18:00 Diperbarui: 7 Juni 2021   23:08 1044 2
Pada tahun 2012, Bendungan Three Gorges (Tiga Ngarai) di Cina mendapat urutan pertama sebagai bendungan terbesar di dunia. Sebagai bendungan air terbesar di dunia mampu menghasilam listrik sebesar 22.500 MegaWatt dan menjadi pemasok pembangkit listrik bertenaga air terbesar di dunia, mengalahkan bendungan Itaipu di Brazil (Paraguay) yang hanya menghasilkan energy listrik sebesar 14.000 MegaWatt yang menempati urutan ke 3 secara keseluruhan urutan di dunia sedangkan di Amerika Serikat, Bendungan Grand Coulee di Sungai Columbia, Washington, menghasilkaan kapasitas pembangkit sekitar 6.800 MW dan mendapat urutan ke- 5 secara keseluruhan di seluruh dunia

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun