Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Rahasia Fisika dalam semangkok sup panas buatan Ibu

29 Juni 2013   13:53 Diperbarui: 24 Juni 2015   11:15 279 0

Siapa yang tidak mengenal hukum kekekalan energi? Bahwa energi tidak bisa diciptakan atau dimusnahkan adalah suatu pelajaran yang sering diungkapkan terutama sejak bangku sekolah. Energi hanya bisa dipindahkan atau diubah dalam bentuk energi lain, namun tahukah kita bahwa proses perubahan bentuk energi itu bisa dipercepat atau diperlambat? Bagaimana caranya? Mungkin kisah sederhana berikut ini bisa memberikan sedikit gambaran.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun