Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup Pilihan

Mengajak Anak di Keramaian

1 Agustus 2016   10:57 Diperbarui: 1 Agustus 2016   11:41 59 0
Mengajak anak ke luar rumah tentu menyenangkan. Anak-anak bisa belajar banyak hal, selain bersosialisasi dengan anak-anak lain, mereka bisa mengenal lingkungan dengan lebih baik. Mengajak anak ke taman memudahkan orang tua mengajari pentingnya menjaga lingkungan karena anak bisa merasakan sendiri keteduhan dan segarnya udara di bawah pepohonan. Bila mengajak jalan di car free day anak-anak bisa bermain, jalan-jalan, dan berlarian, menolong anak mengembangkan kemampuan psiko motoriknya; selain itu kita bisa mengajari anak-anak menggunakan alat transportasi dengan bijak sehingga mengurangi polusi dan kebisingan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun