Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Inuvine, Alat Pasteurisasi-Fermentasi yang Mempercepat Waktu Produksi

20 Juni 2019   02:59 Diperbarui: 20 Juni 2019   03:08 263 0
Kefir wortel merupakan hasil olahan wortel yang difermentasi dengan memanfaakan bakteri asam laktat (Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophiles). Kefir wortel telah dikenal oleh masyarakat luas baik karena rasa maupun manfaatnya bagi kesehatan. Proses pembuatan kefir diawali dengan pasteurisasi sari wortel yang dilakukan dengan pemasakan diatas kompor. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun