Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN Tematik UPI 2022: Pelaksanaan BIAN (Bulan Imunisasi Anak Nasional) dan Sosialisasi Pentingnya Pemberian Imunisasi Lengkap pada Anak di Kelurahan Citeureup

10 Agustus 2022   12:05 Diperbarui: 2 September 2022   20:18 335 0
Pada tahun 2019-2021, seluruh dunia terutama negara Indonesia digemparkan oleh wabah COVID-19 dan menyebabkan dampak buruk bagi anak karena belum mendapatkan cakupan imunisasi dasar yang lengkap. Menurut Kementerian Kesehatan RI, selama pandemi COVID-19 ada sekitar lebih dari 1,7 juta bayi belum mendapatkan imunisasi. Berdasarkan survei Kementerian Kesehatan dan UNICEF yang dilakukan pada 2020, hal tersebut disebabkan karena setengah dari orang tua dan pengasuh yang disurvei takut anaknya terpapar oleh virus corona di fasilitas kesehatan atau khawatir tidak ada protokol kesehatan yang tepat sampai adanya ketentuan dari pemerintah yaitu Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun