Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Beri Kesempatan Wali Kota Salatiga Tunjukkan Niat Baiknya

22 Mei 2017   23:14 Diperbarui: 23 Mei 2017   09:50 314 1

PelantikanWalikota Salatiga di Gedung Grahadika Bhakti Praja, Provinsi Jawa Tengahtanggal 22 Mei 2017 telah usai. Kini rakyat tengah menunggu janji-janjikampanye visi dan sepuluh misinya. Salah satu misi yang akan mengikat secarahukum bagi pasangan Yulianto – Haris adalah misi ke lima yaitu meningkatkankualitas pelayanan publik yang berorientasi pada kepatuhan Asas Asas UmumPemerintahan yang Baik (AAUPB). Prinsip-prinsip atau asas-asas itu sebagiantelah diakomodir di dalam pasal 3 Undang Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentangPenyelenggaraan Negara yang Bebas dari Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme. Denganmemasukkan AAUPB dalam salah satu misinya, berarti bahwa pasangan WalikotaYulianto dan Wakil Walikota Muh. Haris telah berkomitmen dalam manjalankanpemerintahannya 5 tahun mendatang menjamin tidak akan ada lagi  korupsidan sejenisnya seperti gratifikasi, suap.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun