Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Menjadi Penegak Garuda

30 September 2022   13:35 Diperbarui: 30 September 2022   13:55 118 1
Saat itu sebelum aku menjadi Pramuka Penegak Garuda aku ragu-ragu sekali. aku disiang hari yang panas sedang berdiam diri dibawah pohon rindang dengan angin yang sejuk,tiba tiba aku mendapatkan chat dari pembina pramuka (Kang Toni) namanya."assalamualaikum,semuanya anak-anak ayo harus ikut jadi penegak garuda,nanti kaka mengadakan kumpul untuk membahas ini",aku yang dapat chat dari group itu lumayan kaget juga,karena memang mendadak pemberitahuannya itu.

Selang waktu berjalan,tepatnya dihari jumat ambalan mengadakan kegiatan kumpul rutinan. setelah itu kang toni pun datang untuk membahas penegak garuda."kalian aja ayok yang kelas 12 cocok jadi penegak garuda,tuh udah keliatan dari penampilannya juga oke...,nanti kaka yang nyiapin berkas berkasnya kalian tinggal bawa sku dan tkk kalian kalo ada sertifikat kepramukaan boleh ke kakain dulu lumayan biar nambah nilai supaya lolos administrasinya". 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun