Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Sumpe Lo, Negeri ini Namanya Endonesia

21 Mei 2012   22:02 Diperbarui: 25 Juni 2015   04:59 688 0
sumpe lo, negeri ini namanya endonesia (lebih parah lagi jadi e.n.d.o.n.e.s.a.) opini by : vanya lovely room, 22 mei 2012 sahabatku sayang… apakah kamu (juga) memperhatikan; bahwa semua presiden republik indonesia, tidak ‘fasih’ menyebutkan nama negerinya, yang di tulis dengan huruf i.n.d.o.n.e.s.i.a. !? simaklah mulai dari bung karno hingga pak sby, maka indonesia mereka katakan en-donesia !? mereka ini cukup mahir (lho) berbahasa inggris, sehingga kata “information” tak dibaca ‘enformesen’. padahal untuk sila ke-3 dari pancasila, yang telah disepakati oleh para pendiri negeri, menentukan “berbahasa satu, bahasa Indonesia”. lantas mengapa mereka lebih ‘fasih’ berbahasa lain !? jika panutan umat & masyarakat adalah pemimpinnya, bagaimana jadinya jika untuk perkara kecil saja, mereka sudah keliru dan tidak (pula) peduli ? apa nasib rakyat untuk perkara yang lebih besar !? sesungguhnya islam yang mulia telah mengajarkan; “tuntaskanlah suatu pekerjaan hingga rampung, sebelum kamu melakukan pekerjaan selanjutnya…” begitulah profesionalisme yang diajarkan islam ! jadi bagaimana selanjutnya duhai pak presiden ? apakah kita ganti saja tulisan nama negeri ini, menjadi e.n.d.o.n.e.s.i.a. !? jika ia di dalih “itu kan hanya kebiasaan saja…!?” allah subhanahu wa ta’ala berfirman; “hai manusia, sesungguhnya kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan lalu menjadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling kenal-mengenal. sesungguhnya orang yang paling mulia disisi allah adalah orang yang paling taqwa diantara kamu. sesungguhnya allah mahamengetahui lagi mahamengenal.” ( qur’an surah al-hujuraat {49}:13 ) subhanallah, mahasuci allah dengan ketentuan-nya… love and respect, vanya anisya n.o.t.e. : sekadar opini & nasihat dari kami umat & rakyat yang mencintai 2.i 2.i = i.s.l.a.m. dan i.n.d.o.n.e.s.i.a. that's all... !

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun