Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa Pilihan

Peng-kereta-an Gerbong Secara Sistematis?

9 September 2014   17:38 Diperbarui: 18 Juni 2015   01:12 186 1
"Anda berada di KRL Commuter Line, terdiri dari 10 rangkaian. Kereta pertama dan terakhir adalah Kereta Khusus Wanita".

Seringkali  teman-teman yang sering naik KRL CL Jabodetabek mendengar hal ini. Pengumuman dari Lokomotif/Kabin Masinis maupun dari Announcer di Stasiun Kereta.

Saya selalu terusik mendengar kata ini. Setahu saya, itu bukan KERETA, itu GERBONG. Kalau Kereta itu jalinan semuanya. Kesalahan ini dilakukan berulang-ulang secara sistematis.

Menurut KBBI, asli nih ya :

kereta api /ke·re·ta a·pi/ /keréta api/ n kereta yg terdiri atas rangkaian gerbong (kereta) yg ditarik oleh lokomotif, dijalankan dng tenaga uap (atau listrik), berjalan di atas rel (rentangan baja dst)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun