Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Mengenal Konstruksi Jembatan

10 Februari 2014   18:02 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:58 11394 0
Jembatan adalah suatu struktur bangunan yang berfungsi untuk menghubungkan dua bagian jalan yang terputus oleh adanya rintangan-rintangan seperti lembah yang dalam, alur sungai, saluran irigasi dan pembuangan, jalan kereta api, waduk, dan lain-lain. Desain dari jembatan bervariasi tergantung pada fungsi dari jembatan atau kondisi bentuk permukaan bumi dimana jembatan tersebut dibangun. Menurut strukturnya jembatan dibagi menjadi sebagai berikut :

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun