Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kendala yang Dihadapi Guru TK dalam Penerapan Pembelajaran Online pada Masa Covid-19

5 Januari 2021   22:15 Diperbarui: 5 Januari 2021   22:20 2532 0
Pada masa pandemi Covid-19, beberapa sektor kehidupan mengalami kemerosotan, seperti ekonomi dan pendidikan. Dalam dunia pendidikan, dengan adanya pandemi Covid-19 ini seluruh instansi pendidikan diharuskan untuk mengadakan pembelajaran secara online. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengimbau para pendidik dapat menghadirkan belajar yang menyenangkan dari rumah bagi siswa dan mahasiswa. Hal tersebut diutarakan Plt. Kepala Biro Kerja Sama dan Humas Kemendikbud Ade Erlangga Masdiana (Kemendikbud, 2020).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun