Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa

Sekilas Kesalahan Penterjemahan Kosa kata Bahasa Indonesia ke Inggris

16 Agustus 2021   19:30 Diperbarui: 7 September 2021   21:37 170 1
      Konsekuensi pembelajaran bahasa Inggris karena  pandemi, model pembelajarannya  tidak bisa berjalan secara optimal. Model pembelajarannya jelas tidak bisa integrated  atau terpadu.
        Pembelajaran saat pandemi biasanya didominasi kegiatan penguasaan kosa kata, peningkatan keterampilan menulis (writing) dan membaca ( reading). Namun untuk keterampilan berbahasa lainya seperti  speaking (berbicara) juga listening (menyimak) tidak bisa diajarkan secara maksimal. Karena skill ini idealnya diajarkan secara interaktif.
          Dalam tulisan ini saya sebagai guru bahasa Inggris sekedar mau berbagi pembelajaran penguasaan kosa kata dan kesalahan kesalahan dalam penterjemahan bahasa  Inggris ke bahasa Indonesia beserta dilengkapi koreksinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun