Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Ruang Publik Solo, Menjelma Jadi Hiburan Gratis

30 September 2015   19:59 Diperbarui: 30 September 2015   20:25 500 1
Hidup di kota, ada banyak fasilitas yang bisa diperoleh salah satunya adalah ruang publik. Namun keberadaan ruang publik seakan-akan tergerus oleh banyaknya tanah yang diprivatasisasi sehingga menjadi mall, pusat perbelanjaaaan, hotel dan hiburan lain yang hanya segilintir orang yang bisa menikmati. Untuk menghibur penatnya kota yang tak pernah tidur, diperlukan setitik hiburan yang gratis yang bisa diakses oleh semua kalangan. Ruang publik menjadi pilihan dikala banyak lahan yang berubah wujud menjadi lahan privat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun