Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Ekonomi Kalimantan Selatan Berpotensi Meningkat di Tahun 2019

10 Januari 2019   13:25 Diperbarui: 10 Januari 2019   13:43 167 0
"Pertumbuhan ekonomi Kalimantan Selatan pada tahun ini berpotensi meningkat, yang diprediksi akan bersumber dari tingginya permintaan domestik."

Hal itu diungkapkan Herawanto - Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Selatan, dalam Pertemuan Insan Pers yang digelar tadi pagi, Kamis (10/01) di kantornya di kawasan Jalan Lambung Mangkurat, Banjarmasin. Dalam pertemuan yang dihadiri awak media dan pimpinan redaksi di provinsi ini, Hera menjelaskan perkembangan dan potensi perekonomian di tahun 2019 yang cenderung stabil dan berbeda dengan kondisi perekonomian nasional.

Pemaparan dan diskusi yang digelar menjadi kesempatan bagi awak media untuk menanyakan hal-hal yang berkaitan dengan ekonomi Kalimantan Selatan, khususnya dari segi penguatan untuk bertahan dari gejolak. Di antaranya terkait potensi sektor lain seperti pariwisata dan pertanian, untuk menggantikan sektor pertambangan yang selama ini menjadi primadona bagi Pendapatan Asli Daerah (PAD). Ev

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun