Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Komentar Negatif Sosial Media Menjadi Penyebab Perilaku Remaja Menyimpang

30 Maret 2024   14:57 Diperbarui: 30 Maret 2024   15:05 97 1
Kata remaja sendiri berasal dari kata bahasa latin adolescere yang berarti tumbuh atau tumbuh menjadi dewasa. Istilah ini mempunyai arti yang lebih luas lagi yang mencakup kematangan mental, emosional, sosial, dan fisik. Remaja merupakan  periode terjadinya pertumbuhan dan perkembangan yang pesat baik secara fisik, psikologis maupun intelektual. Rasa keingintahuan yang besar, menyukai petualangan dan tantangan serta berani mengambil keputusan tanpa pertimbangan yang matang merupakan sifat khas dari remaja.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun