Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Budaya Membaca Kritis Mencegah Hoaks

25 Maret 2024   04:42 Diperbarui: 25 Maret 2024   04:45 32 0
Seiring dengan berkembangnya teknologi di dunia ini banyak sekali informasi yang disalahgunakan. Penyebaran informasi yang salah sangat mudah dilakukan apalagi di zaman sekarang teknologi semakin canggih, semua bisa kita lakukan dengan internet. Mereka yang hanya sekedar melihat informasi itu tanpa membaca keseluruhan isi ikut terjerumus ke dalam hoax. Bebasnya akses penyebaran informasi di zaman sekarang membuat berita hoax cepat beredar. Mereka yang terjerumus terpancing emosi yang menimbulkan dampak negative. Fenomena hoax saat ini banyak ditemukan di media sosial. Penggunaan media sosial yang kini sebagai media informasi sudah mulai meresahkan masyarakat dengan tersebarnya berita hoax secara bebas. Dari jumlah pengguna internet 129,2 juta pengguna memiliki akun media social yang aktif dan pengguna internet rata-rata menghabiskan waktu sekitar 3 jam per hari untuk konsumsi internet melalui telepon selular. (dewangga:2017)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun