Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Perbedaan antara Kasih dan Cinta

27 November 2018   23:51 Diperbarui: 28 November 2018   00:32 2396 7
Di jaman sekarang ini Arti cinta lebih ke arah Nafsu dan Ambisi, tanpa memikirkan hal yang lainnya. Banyak yang salah mengartikan tentang Cinta!

dan yang paling mengerti cinta hanyalah Rangga seorang.

Lha!...


Sedangkan Kasih adalah sebuah perasaan yang dimiliki oleh setiap makhluk, perasaan ini timbul apabila makhluk tersebut mempunyai rasa memiliki dan menyayangi. Kasih juga bisa dikatakan hubungan keterkaitan antara manusia tersebut dengan sesuatu. Dan makna dari kasih sangatlah luas, bukan hanya antara manusia dengan manusia, tetapi bisa juga antara Tuhan dengan manusia itu sendiri. Dan dengan adanya kasih tersebut membuat manusia mempunyai tujuan hidup yang harus di perjuangkan.

Cinta dan Kasih adalah dua kata yang hampir sama tetapi mempunyai makna yang berbeda, cinta adalah perasaan yang lahir dari hati seseorang , timbul dengan sendirinya, tidak melihat waktu dan usia, suatu masa untuk ingin menyayangi dan memiliki, seperti perasaan cinta ibu kepada anak nya, perasaan cinta Tuhan kepada umat nya yang bertaqwa. cinta yang tulus akan menimbulkan nilai-nilai kejiwaan yang selalu tulus dan berserah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun