Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Ramadan (1)-Selamat Datang Ramadan

29 Mei 2017   13:12 Diperbarui: 29 Mei 2017   13:19 280 0
Alhamdulillah puji syukur atas nikmat Allah SWT yang telah mempertemukan kembali kita dengan bulan suci Ramadhan ditahun 1438 H/tahun 2017 massehi ini. Ramadhan adalah bulan yang penuh kemulian dan keberkahan dimana semua amal kebaikan kita dilipat gandakan oleh Allah SWT dimana pintu ampunan dibukakan seluas luasnya , yang mana seharusnya setiap muslim yang beriman merasa spesial bertemu dengan bulan yang penuh keberkahan ini. Ya, saya lebih memilih kalimat setiap muslim seharusnya merasa spesial bertemu dengan bulan Ramadhan, saya memilih kalimat tersebut dibandingkan kalimat semua muslim pasti spesial bertemu dengan bulan Ramadhan. Lalu pertanyaannya apakah ada seorang muslim yang merasa tidak spesial atau merasa biasa saja saat Ramadhan tiba, dia menganggap  bulan Ramadhan sama seperti 11 bulan yang lainnya sehingga biasa saja.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun