Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Anak di Jalan

12 Januari 2024   22:32 Diperbarui: 12 Januari 2024   22:47 95 17
Mereka bernyanyi sepanjang jalan kampung
Setelah ruangan selalu tertutup rasa terkungkung
Sudah tidak lagi belajar berhitung
Merasa diri beruntung


Nyanyi-nyanyian yang diajarkan
Sudah biasa mendengarkan
Hingga mengingat di luar ingatan
Bersama beberapa teman


Jalan kampung menjadi ramai
Warga dari jendela beberapa mengintai
Ternyata anak yang dititipkan
Untuk belajar demi masa depan


Mereka terus bernyanyi
Berjalan menari
Pagi membikin senyum matahari
Adalah perempuan dan laki-laki


Sungailiatm 12 Januari 2024



KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun