Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Indonesia Butuh Generasi Cinta Damai

26 November 2017   16:08 Diperbarui: 26 November 2017   16:22 4087 0
Indonesia mempunyai keanekaragaman suku dan budaya, yang tersebar dari Aceh hingga Papua. Keberagaman ini telah masuk dalam setiap lini kehidupan masyarakat Indonesia. Tentu saja, tidak perlu lagi dipersoalkan, kenapa si A beragama Islam, kenapa si B beragama Kristen atau ang lainnya. Tidak perlu lagi dipersoalkan kenapa si C berjenggot, kenapa yang lainnya tidak. Apa yang melekat pada tubuh manusia, merupakan anugerah dan pilihan dari manusia itu sendiri. Ketika seorang Papua yang umumnya beragama Kristen, tapi memilih menjadi muslim itu merupakan pilihan. Begitu juga seorang Ambon yang memilih menjadi Nasrani. Dan negara, menjamin serta memberi kebebasan penuh bagi seluruh masyarakatnya, untuk memeluk agama sesuai keyakinannya masing-masing.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun