Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Betapa Pentingnya Komunikasi di Tempat Kerja yang Memiliki Keberagaman Budaya!

26 Mei 2022   17:10 Diperbarui: 26 Mei 2022   17:12 102 0
Saya mengambil contoh budaya kerja di Indonesia kita ini, budaya kerja di Indonesia bisa di bilang belum cukup baik karena masih banyak orang mengutamakan kesenangan pribadi di banding dengan kerja contohnya bermain hp dan chatting pribadi saat jam kerja, tidur pas kerja dan masih banyak lagi. Dan tidak semua yang begitu, ada juga yang melaksanakan budaya kerja dengan baik contohnya bermusyawarah serta gotong royong membantu sesama jika ada kesusahan, Nah di kantor kami masih tergolong baik karena sering bermusyawarah dan membantu sesama jika ada yang sakit atau kesusahan. Serta saling menghargai sesame dengan tidak memarahi dengan kata kasar dan lain lain. Sedangkan budaya kerja di negara Jepang bisa di bilang cukup baik karena mereka mempunyai kebiasaan tidak ngobrol ketika bekerja tetapi memiliki kerja sama tim yang baik dan disiplin dalam hal apapun, mereka juga menghargai sesama klien dan senior. Target dan ketepatan waktu sangat di junjung di Jepang. Tidak ada maksud untuk merendahkan negara saya sendiri, semoga kedepannya kita bisa maju!

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun