Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

5 Situs Candi di Karanganyar, Jawa Tengah Menyimpan Sejarah Tersendiri

18 Mei 2022   15:45 Diperbarui: 18 Mei 2022   16:34 1880 1
5 Situs Sejarah Candi di Karanganyar, Jawa Tengah Menyimpan Sejarah Tersendiri

Karanganyar merupakan salah satu kabupaten yang berada pada wilayah provinsi Jawa Tengah terdiri dari 17 kecamatan, 15 kelurahan dan 162 desa dengan jumlah penduduk sekitar 896.991 jiwa pada tahun 2017. Kabupaten Karanganyar memiliki julukan yaitu sebagai kota Bumi INTANPARI (Industri, Pertanian, Perdagangan dan Pariwisata). Selain itu Kabupaten Karanganyar memiliki berbagai macam situs sejarah berupa candi yang berada pada wilayah Karanganyar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun