Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Drama, Ciri-ciri dan Unsur

23 November 2022   13:51 Diperbarui: 23 November 2022   13:55 464 0
Drama di Yunani dikenal sebagai "draomai", dan memiliki kualitas bertahan. Drama dapat dipahami sebagai alat tulis yang nantinya digunakan dalam ritual pangung. Berbeda dengan zaman dulu, drama kini diproduksi untuk film, televisi, radio, dan media lain selain panggung. Drama adalah bagian dari sastra karya, yang berfokus pada cerita tentang kehidupan sehari-hari orang yang patut diperhatikan atau yang mengambil bentuk lain seperti tindakan atau perbuatan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun