Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Penulis Kompasiana untuk "Profit" atau "Non-Profit?"

18 Oktober 2017   09:37 Diperbarui: 18 Oktober 2017   09:48 875 5
Belakangan saya terlibat obrolan dunia maya dengan beberapa kompasianer yang melenceng ke soal keuangan. Saya kebetulan memperhatikan atau stalking tulisan banyak kompasianer lawas dan populer yang sekarang bergelar maestro. Beberapa diantara mereka seperti bang bo atau boris toka pelangi pernah membahas masalah ini dalam tulisanya. Saya mengambil kesimpulan dari tulisanya bahwa penulis kompasiana juga berhak mendapatkan profit dari tulisanya secara legal melalui kompetisi blog atau content affiliation yang diadakan pengelola kompasiana.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun