Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tahun Baru dengan Warna Baru: Pembukaan Pendidikan oleh KKM UIN Malang di SDN 4 Kemiri Sebagai Bentuk Implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi

6 Januari 2024   07:43 Diperbarui: 6 Januari 2024   07:58 164 1
Peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) suatu bangsa dapat diraih melalui pendidikan. Hal ini disebabkan karena Pendidikan berperan penting dalam pembentukan individu dengan karakter yang berkualitas. Konteks ini telah dijabarkan oleh pemerintah dalam pembahasan sasaran Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional 2025-2045. Lebih tepatnya pada pembahasan mengenai peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) yang merata melalui pendidikan, pelatihan dan pengembangan, sikap dan etos kerja, pemahaman teknologi inovasi dan kreativitas masyarakat, serta kesehatan.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun