Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kualitas Acara Televisi di Indonesia

22 Juni 2021   02:36 Diperbarui: 22 Juni 2021   02:47 279 2
Media di zaman sekarang saat ini sudah sangat berkembang pesat mulai dari adanya telepon genggam ,radio ,televisi, dan juga komputer dan ditambah sekarang dengan adanya internet hal ini dapat memudahkan manusia mengatasi keterbatasan jarak, waktu dan ruang antar sesama manusia. Dari zaman dahulu televisi menjadi media massa yang memudahkan manusia untuk mendapatkan informasi, pendidikan, maupun hiburan. Saat ini televisi menjadi sebuah media yang sangat penting di semua negara. Media televisi ini menjadi salah satu faktor utama dalam menerapkan sosial, budaya dan politik dalam sebuah kehidupan masyarakat sehingga dialog-dialog pandangan yang berbeda-beda yang digaungkan lewat media ini yang akhirnya mencoba untuk membentuk public opinion sebagai alat untuk mempercepat proses modernisasi. Keberadaan televisi saat ini adalah sebuah gambaran betapa peran pentingnya dalam mengisi informasi di kehidupan masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun