Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Pandemi Covid-19 di Indonesia

30 Juli 2021   20:07 Diperbarui: 30 Juli 2021   20:20 108 1
MCovid 19 pertama kali terjadi di Indonesia pada tanggal 2 maret 2020, penyakit ini disebabkan oleh korona virus sindrom pernapasan akut berat 2 (SARS-CoV-2), korona virus ini pertama kali tersebar di indonesia ketitka 2 warga negara Indonesia terkonfirmasi tertular dari seorang  warga negara Jepang, Sejak saat itu korona virus terus menyebar sampai pada tanggal 26 juli 2021, hingga saat ini, Indonesia telah melaporkan ada 3.194.733 kasus positif, dengan jumlah tersebut Indonesia menempati peringkat pertama kasus positif kovid di Asia Tenggara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun