Zaman sekarang, jadi pemimpin itu bukan soal siapa yang paling jago ngomong di depan, paling tua umurnya, atau paling tinggi jabatannya. Yang paling keren justru adalah mereka yang terus belajar. Yap, pemimpin pembelajar. Bukan yang sok tahu, tapi yang tahu kalau dirinya belum tahu segalanya. Dan itulah kekuatan utamanya.
KEMBALI KE ARTIKEL