Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Beda Warna Satu Bendera

8 Desember 2016   10:33 Diperbarui: 8 Desember 2016   10:40 70 0
Indonesia adalah negara kepulaun. Apakah Anda pernah memikirkan bagaimana cara Indonesia menyatukan keberagamannya? Tersebar dengan banyak suku, bahasa, agama, ras, maupun budaya. Jelas hal tersebutlah yang membuat kemajemukan Indonesia atau yang sering kita kenal dengan keberagaman Indonesia. Kemajemukan atau keberagaman adalah suatu hal yang sama. Tentunya kemajemukan Indonesia itu sendiri berawal dari perbedaan masyarakat Indonesia. Adanya kemajemukan itu akan menjadi tantangan besar bagi masyarakat Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun