Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial

Tik Tok Shop Menjadi Ancaman Bagi Perekonomian UMKM di Indonesia?

24 Oktober 2023   19:30 Diperbarui: 26 Oktober 2023   11:04 203 0
          Penutupan platform TikTok pun menjadi perbincangan publik. Penutupan Platfrom tersebut menanggapi laporan dan keluhan pedagang di Tanah Abang yang mengalami kerugian. Tik Tok disebut-sebut belum mempunyai izin penyelenggaraan e-commerce di Indonesia, Tik Tok Shop hanya mempunyai izin menjadikan media sosial sebagai media periklanan, pemerintah menegaskan adanya pemisahan antara platform media sosial dan e-commerce. Platform media sosial dilarang memfasilitasi berbagai transaksi pembayaran. Tik Tok Shop disebut-sebut melanggar peraturan Kementerian Perdagangan terkait larangan pencampuran platform jejaring sosial dan e-commerce. Penutupan Tik TOk di sini juga karena ditemukannya kerusakan ekosistem penjualan di usaha mikro, kecil, dan menengah setempat. Karena berbagai alasan, Pemerintah akhirnya memutuskan mengambil tindakan tegas dengan menutup  Tik Tok Shop demi mematuhi peraturan Menteri Perdagangan. Pada tanggal 4 Oktober 2023 resmi ditutup di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun