Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penyebab Putusnya Pernikahan Dalam Pandangan Islam

1 Desember 2022   08:00 Diperbarui: 1 Desember 2022   08:13 5827 0
Seorang laki-laki dan perempuan yang telah dewasa akan memiliki keinginan untuk hidup bersama dengan lawan jenisnya, hidup bersama dalam satu ikatan dengan memenuhi syarat-syarat tertentu disebut pernikahan. Hidup bersama dilakukan untuk membentuk keluarga dalam ikatan pernikahan yang sah sesuai dengan norma dan aturan agama serta yang berlaku di negara. Selain menyangkut hubungannya dengan manusia pernikahan juga menyangkut hubungan perdataan dengan negara dan menyangkut hubungannya antara manusia dengan Tuhannya secara sakral. Untuk melakukan sebuah pernikahan harus memenuhi syarat dan rukun pernikahan yang berlaku, yaitu pernikahan harus diberitahukan,  dicatat, dan dilakukan dihadapan pegawai pencatat pernikahan untuk mendapat kepastian hukum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun