Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kesiapan Indonesia Menghadapi Tantangan dan Peluang Ekonomi Internasional

1 Mei 2024   18:10 Diperbarui: 3 Mei 2024   09:07 102 0
Globalisasi telah merubah segalanya diberbagai bidang, seperti dibidang ekonomi yang telah mendorong munculnya perdagangan bebas. Perdagangan bebas dapat diartikan sebagai adanya arus lalu lintas barang, jasa dan manusia ke negara lain tanpa ada hambatan. Peluang itu lah yang menjadi salah satu peluang dan hambatan bagi negara Indonesia. Seperti yang telah dijelaskan, negara Indonesia harus mengalami globalisasi ekonomi setiap perubahan waktu, hal ini yang akan menyebabkan perubahan pola konsumsi. Kenapa dapat dikatakan perubahan pola konsumsi?, kita dapat melihatnya dari perubahan struktur perekonomian serta perubahan gaya hidup dan budaya. Perubahan tersebut dapat merubah struktur perekonomian Indonesia, seperti pergeseran dari sektor pertanian dan manufaktur tradisional ke sector jasa dan teknologi, gaya hidup dan budaya dalam negeri sendiri melalui trand dari berbagai sosial media seperti Instagram, Facebook, dll.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun