Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Tari Kejei, Tarian Sakral Orang Rejang Bengkulu

25 Agustus 2021   22:42 Diperbarui: 26 Agustus 2021   05:56 2173 14
Tari Kejei dalam bahasa Rejang kami sebut Taei Kejei. Tarian tradisional yang berasal dari tanah Rejang. Bentuk seni pertunjukan yang diadakan dalam berbagai acara di masyarakat. Baik hajatan, pernikahan dan acara lain yang resmi dilingkungan pemerintahan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun