Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Pentingnya Pendidikan Karakter Anak

30 Juli 2021   23:14 Diperbarui: 31 Juli 2021   03:20 204 0
Pendidikan karakter adalah proses pembentukan diri seseorang agar menjadi pribadi yang baik dan berakhlak mulia. Pendidikan karakter sangat penting karena dengan pendidikan karakter seseorang dapat menjadi individu yang bermafaat bagi diri sendiri dan ;ingkungannya. Pendidikan karakter dapat diibaratkan sebagai pondasi dasar untuk menjalani kehidupan. Sikap dan perilaku seseorang dapat mencerminkan pendidikan karakter yang diperoleh. Oleh karena itu, pedidikan karekter harus dimulai sejak dini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun