Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Demokrasi Digital di Indonesia

25 Desember 2023   08:22 Diperbarui: 25 Desember 2023   08:22 113 1
Demokrasi digital adalah suatu sistem demokrasi yang menggunakan teknologi digital sebagai sarana untuk menjalankan proses demokrasi. Teknologi digital telah mengubah cara masyarakat berinteraksi dan berkomunikasi, termasuk dalam bidang politik. Hal ini memberikan peluang bagi demokrasi untuk menjadi lebih inklusif dan partisipatif.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun